Pandangan logika

Pemuda merupakan pilar kuat dan harapan besar sebua bangsa. Bangsa yang kuat dan mandiri tidak terlepas dari peran kaum muda itu sendiri. Namun pemuda seperti apa yang turut berpartisipasi dalam membangun pembangunan demokrasi Indonesia...? Hal itu dapat kita temukan dalam lanskap baru kehidupan pemuda Indonesia dalam membangun demokrasi.

Komitmen pemuda dalam membangun pembangunan demokrasi berangkat dari kondisi objektif Indonesia yang plural ini memang harus dijadikan demokrasi sebagai landasan pengelolaan negara dan masyarakat. Karena pemuda secara logika berfikirnya mengemukakan bahwa demokrasilah sebagai sistem yang mampu menjawab tantangan yang terus berkembang.

Demokrasi Indonesia saat ini cenderung  ke arah demokrasi Amerika sehingga demokrasi kita ini tidak sesuai dengan keinginan dan hati nurani masyarakat, karena telah banyak menguburkan tata nilai kehidupan dan kebudayaan bangsa. Nah, hal ini merupakan tantangan bagi masyarakat bangsa Indonesia terutama para pemuda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar